(Khususnya pada Laptop Acer Aspire 2930Z)
Silahkan mencoba langkah-langkah berikut ini dan semoga bermanfaat.
1. Cek terlebih dahulu tombol (Gambar 1) hingga berkedip warna orange. Jika tidak, tekan (Gambar 1) hingga terdapat tulisan di Layar seperti (Gambar 2).
Silahkan mencoba langkah-langkah berikut ini dan semoga bermanfaat.
1. Cek terlebih dahulu tombol (Gambar 1) hingga berkedip warna orange. Jika tidak, tekan (Gambar 1) hingga terdapat tulisan di Layar seperti (Gambar 2).
Gambar 2
2. Ada 2(dua) cara connect wireless:
a). Klik kanan pada pojok kanan bawah(Taskbar) yang bericon, sehingga tampil seperti (Gambar 3) dan pilih “Connect to a network”.
b). Atau dapat juga di lakukan dengan cara klik Start atau , lalu Connect to, seperti (Gambar 4). Hingga muncul jendela baru Connect to a network (Gambar 5).
Gambar 4
Gambar 5
3. Setelah muncul jendela Connect to a network, kita(user) tinggal memilih nama koneksi jaringan tersebut lalu klik CONNECT.
4. Jika nama jaringan tidak muncul, tekan F5/klik icon (Gambar 6), setelah mucul lanjutkan pada langkah nomer 3.
Gambar 6
5. Selesai.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar